Location, Jakarta,Indonesia
(021) 29022086

Month: October 2023

Everyday Blessing: Hidup Kudus (Live Holy)

Ibrani 12:14“Berusahalah hidup damai dengan semua orang dan kejarlah kekudusan, sebab tanpa kekudusan tidak seorang pun akan melihat Tuhan.” Hidup adalah anugerah tak terhingga yang Tuhan berikan kepada kita, sebuah panggung besar dimana kita bisa menampilkan dedikasi dan kasih kita kepada Sang Pencipta. Setiap detik yang berlalu adalah kesempatan emas untuk mendekatkan diri kepada Tuhan,…
Read more

Everyday Blessing: UPRIGHT FAITH (IMAN YANG TEGAK LURUS)

📖Kolose 3:13”Sabarlah kamu seorang terhadap yang lain, dan ampunilah seorang akan yang lain apabila yang seorang menaruh dendam terhadap yang lain; sama seperti Tuhan telah mengampuni kamu, perbuatlah juga demikian” Mari kita membayangkan sebuah bidang yang selalu memiliki posisi tegak lurus terhadap bidang lainnya, artinya, pada kondisi miring seperti apa pun, bidang tegak lurus selalu…
Read more

Everyday Blessing: LIVING FAITH (IMAN YANG HIDUP)

📖Yakobus 2:14-26 (TB)Sebab seperti tubuh tanpa roh adalah mati, demikian jugalah iman tanpa perbuatan-perbuatan adalah mati. Iman dan perbuatan adalah satu kesatuan.Orang mungkin tidak percaya dengan yang kau katakan , tetapi ia akan percaya dengan apa yang kau kerjakan. Jika sekedar kata- kata atau teori saja, maka itu tidak ada artinya tetapi jika kita dapat…
Read more

Everyday Blessing: THE GARDEN OF EDEN (TAMAN EDEN)

📖Kejadian 3:15(15) Aku akan mengadakan permusuhan antara engkau dan perempuan ini, antara keturunanmu dan keturunannya; keturunannya akan meremukkan kepalamu, dan engkau akan meremukkan tumitnya.” Cerita Taman Eden mengisahkan tentang bagaimana Tuhan menciptakan Adam dan Hawa. Di Taman Eden Tuhan memerintahkan mereka untuk tidak memakan buah dari pohon pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat. Taman…
Read more

Everyday Blessing: RENEWAL IN GLORY (PEMBAHARUAN DALAM KEMULIAAN)

📖2 Korintus 4:16Sebab itu kami tidak tawar hati, tetapi meskipun manusia lahiriah kami semakin merosot, namun manusia batiniah kami dibaharui dari sehari ke sehari. Setiap hari kita dihadapkan pada berbagai pilihan, dilema, dan tantangan. Namun, apa yang seringkali kita lupakan adalah bahwa setiap tindakan kita di dunia ini memiliki dampak bukan hanya pada realitas fisik…
Read more

Seminar Pendidikan dan Pelatikan Pengurus MPKW Sulawesi Tengah

Sabtu dan Minggu tanggal 21-22 Oktober 2023, MPKW Sulawesi Tengah mengadakan rangkaian kegiatan Seminar Pendidikan dan Pelantikan pengurus baru MPKW Sulteng Periode 2023 sampai dengan 2028.Seminar pendidikan dilaksanakan pada tanggal 21 Oktober 2023 diawali dengan penyampaian Firman Tuhan oleh Ev. Sylvia Jacob, M.A. Ketua Bidang 2 Digitalisasi Pembelajaran MPKW Sulteng, Periode 2023 sampai dengan 2028.…
Read more

Everyday Blessing: HUMBLE (RENDAH HATI)

📖 Efesus 4:2 “Hendaklah kamu selalu rendah hati, lemah lembut, dan sabar. Tunjukkanlah kasihmu dalam hal saling membantu.” Kita mungkin pernah menjumpai orang-orang Kristen yang suka menggerutu, mengeluh, atau bahkan berbicara kasar tentang orang lain. Mungkin kita bahkan pernah menjadi orang itu dalam hidup ini. Jika kita tidak hati-hati, kita bisa dengan mudah menjadi orang…
Read more

Everyday Blessing: SPIRITUAL PRIDE (SOMBONG ROHANI)

📖Roma 3:9-11.(9) Jadi bagaimana? Adakah kita mempunyai kelebihan dari pada orang lain? Sama sekali tidak. Sebab di atas telah kita tuduh baik orang Yahudi, maupun orang Yunani, bahwa mereka semua ada di bawah kuasa dosa, (10) seperti ada tertulis: “Tidak ada yang benar, seorangpun tidak. (11) Tidak ada seorangpun yang berakal budi, tidak ada seorangpun…
Read more

Everyday Blessing: SOLA SCRIPTURA (HANYA OLEH ALKITAB)

2 Timotius 3:16“Segala tulisan yang diilhamkan Allah memang bermanfaat untuk mengajar, untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan dan untuk mendidik orang dalam kebenaran.”‭‭Apakah kita benar-benar meyakini bahwa keseluruhan Alkitab merupakan Firman Tuhan?Ataukah kita memiliki pemahaman yang berbeda tentang Alkitab? Ketika kita telah meyakini dan memahami bahwa Allah berfirman kepada kita melalui Alkitab maka sesungguhnya kitapun…
Read more

Workshop Kurikulum Merdeka MPKW Jabodesiten 21 Oktober 2023

Pada tanggal 21 Oktober 2023 di Sekolah Kristen BPK PENABUR Tanjung Duren Jakarta Barat, MPKW Jabodesiten menggelar Workshop Kurikulum Merdeka yang dihadiri oleh para guru dan kepala sekolah dari berbagai tingkatan pendidikan, mulai dari tingkat TK hingga SMA. Workshop ini diadakan sebagai bagian dari upaya MPKW Jabodesiten dalam meningkatkan pemahaman dan penerapan Kurikulum Merdeka di…
Read more